Cara Membuat Blog, template blogger, tips and trick, berita, games, software downloads, widgets blog, firman webs

Membuat Efek Teks Shadow 3D Pada Tag H4 di Blog

Efek Teks Shadow 3D di Blog
Membuat Efek Teks Shadow 3D Pada Tag H4 di Blog – sebuah tips singkat dan simpel yang mungkin banyak dari sahabat Faceblog Evolutions yang sudah paham akan hal ini.
Untuk membuat sedikit efek yang tercipta pada sebuah konten posting blog maupun setiap aspek elemen blog yang tentunya memiliki tag h4 maka dengan tips ini saat sudah diterapkan kedalam blog akan mempunyai efek tersendiri, yakni tidak lain seperti yang sudah saya sebutkan pada judul diatas. Fitur dari Efek Teks Shadow 3D Pada Tag H4 di Blog ini adalah memiliki efek hover pada teks saat tesentuh mouse maka perubahan akan terlihat pada teks akan menjadi glowing 3D dan dapat dengan mudah dikolaborasikan dengan warna yang sesuai dengan template blog anda. Untuk lebih jelasnya, maka berikut adalah tutorial tentang cara Membuat Efek Teks Shadow 3D Pada Tag H4 di Blog:
1. Login ke akun blogger.
2. Klik Template > Sesuaikan > Tingkat Lanjut > Tambahkan CSS (paste kode didalam kolom tersebut).
Efek Teks Shadow 3D di Blog
h4{ color: white; font: bold 24px Helvetica, Arial, Sans-Serif;
text-shadow: 1px 1px #7f7fff, 2px 2px #7f7fff, 3px 3px #7f7fff;
-webkit-transition: all 0.12s ease-out;
-moz-transition: all 0.12s ease-out;
-o-transition: all 0.12s ease-out;
}
h4:hover {
text-shadow: 1px 1px #02a2fe, 2px 2px #02a2fe, 3px 3px #02a2fe, 4px 4px #02a2fe, 5px 5px #02a2fe, 6px 6px #02a2fe;
}
Keterangan:
Silahkan ubah tulisan yang berwarna biru dengan warna yang di inginkan.

3. Klik Terapkan ke Blog.

Selanjutnya apabila akan menampilkan Efek Teks Shadow 3D Pada Tag H4 di Blog ini kedalam postingan maka langkahnya adalah saat posting menggunakan mode HTML kemudian masukan kode dibawah ini:
<div style="text-align:center; border:2px solid #000; border-radius: 10px; padding:5px; box-shadow: 1px 1px 6px 1px #7f7fff;">
<h4>Faceblog Evolutions</h4>
<h4 style="color:lime">Admin: Andes Rizky Nugroho</h4>
<h4 style="color:black; font:bold 50px verdana;">Selamat Mencoba</h4>
<marquee align="center" direction="left" onmouseout="this.start()" onmouseover="this.stop()">
<h4><a href="http://mas-andes.blogspot.com/" target="_blank">Don't forget to Come Back to My Blog</a></h4></marquee>
</div>
Keterangan:
Silahkan ubah tulisan yang berwarna merah dengan teks yang di inginkan.
Silahkan ubah tulisan yang berwarna orange dengan URL blog anda.

0 Response to "Membuat Efek Teks Shadow 3D Pada Tag H4 di Blog"

  • Berkomentarlah dengan sopan dan bijak sesuai dengan isi konten.
  • Komentar yang tidak diperlukan oleh pembaca lain [spam] akan segera dihapus.
  • Apabila artikel yang berjudul "Membuat Efek Teks Shadow 3D Pada Tag H4 di Blog" ini bermanfaat, share ke jejaring sosial.
Konversi Kode